ONLINE COURSE AKADEMI BALATKOP #80

Koperasi saat ini dikumandangkan sebagai soko guru ekonomi bangsa dan dituntut untuk berperang aktif serta harus memberi manfaat kepada masyarakat serta anggota koperasi yang ada di seluruh Indonesia. Digitalisasi koperasi menjadi instrumen bagi koperasi untuk meningkatkan pelayanan, transparansi, akuntabilitas sehingga masyarakat yang menjadi anggota koperasi dapat terlayani dengan optimal dan meningkatkan kepercayaan masyarakat.

Di tengah pandemi ada sisi dimana Koperasi diharuskan berubah dan berinovatif yaitu koperasi harus menggunakan digitalisasi dalam mengembangkan bisnisnya tanpa meninggalkan jati diri koperasi.

Apa saja yang harus diperhatikan gerakan Koperasi saat melakukan transpormasi digital? Prinsip apa saja yang harus dipegang teguh Koperasi untuk melakukan perubahan dan inovasi?

Mari ikuti sesi Online Course Akademi Balatkop #80 persembahan Dinas Koperasi UKM Provinsi Jawa Tengah dan Hetero Space Semarang dengan tema (Kelas Digitalisasi Koperasi) : Tranformasi Digital Tanpa Mengabaikan Jati Diri Koperasi.

Bersama Muhammad Arsad Dalimunte, ketua dekopinda Kab. Banyumas. Sesi juga akan dibuka oleh Bapak Hatta Hatnansya Yunus, S.STP, M.Si - Kepala Balai Pelatihan Koperasi dan UKM Provinsi Jawa Tengah, yang akan dilaksanakan pada :

???? Kamis, 9 September 2021
? 09.00 - 11.30 WIB
???? Sesi Online melalui ZOOM
?? Daftarkan diri kamu pada link https://bit.ly/akademibalatkop2021

Jadikan koperasi tangguh dan kuat melalui transformasi digital tanpa meninggalkan jati diri koperasi !

Informasi lebih lanjut, silahkan hubungi:
??Agung Sulistyo | +62 896 - 3812 - 2485
????sulistyo@impala.network

Follow @diskopukmjateng @balatkopukmjateng dan @hetero.space supaya kamu nggak ketinggalan info-info bermanfaat!

#webinar
#koperasi
#digitalisasi koperasi
#jatidiri koperasi
#PPKM
#bisnis
#story
#UMKM
#heterospace
#coworkingspace
#semarang
#jawatengah